KIMCIPEDES.COM, BANDUNG | Anggota Satgas Citarum Harum Sektor 22 sub 06 melaksanakan Pengawasan dan pengontrolan Ipal Pabrik Putra Semar, industri Baso di Kelurahan Babakan Ciparay Rw. 01) Kecamatan Babakan Ciparay, Kamis, 19/08/2021.
Satgas langsung mendatangi pabrik, diterima langsung oleh pemiliknya (Doni), dengan tidak bertele tele periksaan kondisi Ipal pun langsung diperiksa.
Pemeriksaan ipal ini dipimpin oleh Dansub 06 (Peltu Aris Santoso) dengan mendata dan meneliti kelengkapan perizinan perusahaannya.
"Kami langsung memeriksa kondisi ipal pabrik baso baik fisik maupun kelengkapan adminitrasinya, dengan tujuan supaya mengetahui keabsahan fisik Ipal dan legalitasnya," ujar Peltu Aris.
Penegakan kedisiplinan tata kelola ipal yang benar oleh pelaku industri, merupakan suatu keharusan, karena program Citarum Harum sudah berusia setengah baya.
BACA JUGA :
- Cegah Penumpukan Sampah, Sektor 22 Citarum Harum Sub 4 Bersama Gober Bersihkan Aliran Sungai Cijantra
- Presiden RI Apresiasi Penerbang dan Crew Garuda Flight dan Nusantara Flight di Lanud Iswahjudi
- KI Jabar: Keterbukaan Informasi Publik Sebagai Perwujudan Negara Demokrasi
- HUT ke-60 Pramuka, Oded Ajak Kolaborasi Lawan Covid-19
- Pemkot Bandung Resmikan Logo HJKB 211 Hasil Sayembara
- Kapolda Jabar Optimis Dalam Pelaksanaan Vaksinasi Maka Kekebalan Kelompok (Herd Immunity) di Jabar Segera Tercapai
- Rasa Haru Ibu ATIKA, 74 Tahun, Bisa Melihat Matahari Setelah Mendapatkan Bantuan Kursi Roda Dari Kapolres Cirebon Kota
- Kapolres Cirebon Kota Hadiri Vaksinasi Covid - 19 Dosis ke - 1 dan Bakti Sosial sinegritas TNI - Polri dan BEM PTM (Perguruan Tinggi Muhammadiyah)
- Kodiklat TNI AL Siap Gelar Vaksin Kedua Bagi Masyarakat Surabaya
- Cipta Kondisi, Polsek Soreang Polresta Bandung Gencar Patroli
Tindakan tegas satgas sektor 22 kepada para pelaku industri supaya makna ataupun isi dari program Citarum Harum harus sudah membuahkan hasil yang sesuai. Segingga para pelaku industri bergerak cepat menjalankan aturan pemerintah dengan benar.
"Hasil pemeriksaan pabrik baso ini yaitu, Sudah mempunyai bak ipal penampungan yang sesuai baku mutu," kata Aris.
** M. Edwandi
Posting Komentar