Sepeda Santai Bersama Kapolres Garut Polda Jabar Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke - 73

Kapolres Garut

KIM CIPEDES, GARUT | Sepeda santai bersama Kapolres Garut AKBP Budi Satria Wiguna, S.I.K., dalam rangka Hari Bhayangkara ke 73 tahun 2019 dan sinergitas TNI Polri dengan mengusung tema " Dengan semangat promoter, pengabdia Polri untuk masyarakat, Bangsa dan Negara", bertempat di Lapangan apel Mapolres Garut, Minggu, 30/6/2019.

Diinformasikan oleh Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko S.I.K., bertindak selaku Penanggung Jawab kegiatan adalah Kapolres Garut AKBP Budi Satria Wiguna, S.I.K. dan didampingi oleh Pasi Ops Korem 062/TN, Dandim 0611 Garut Letkol Inf Asyraf Azis, S.Sos, perwakilan Muspida Kab. Garut, Waka Polres Garut Kompol Abdul Kholik, SH, S.Ik selaku Ketua Pelaksana, PJU Polres Garut, para Kapolsek Jajaran Polres Garut serta diikuti peserta yg terdiri dari Anggota TNI, Anggota Polres Garut, Pers Brimob Subden 4 A Pelopor dan undangan berjumlah 500 orang.

Route yang dilalui peEdwandi/Kanid epeda santai yaitu Start Mapolres Garut - Jl. Jend Sudirman No. 204 - Jl. KH. Hasan Arif - Cinunuk - Jl. Raya Wanaraja - Jl. Raya Karangpawitan - Finish Mapolres Garut," ungkal Kabid Humas Polda Jabar.

Dandim 0611 Garut mengucapkan Selamat Dirgahayu Bhayangkara ke 73 Th 2019 atas nama Keluarga Besar Kodim 0611 Garut, di harapkan Polri lebih profesional dan semakin dicintai masyarakat.

Dengan sinergitas TNI POLRI maka kondusifitas di Kab. Garut akan senantiasa terjaga.

Kapolres Garut pada kesempatan tersebut menyampaikan amanatnya bahwa 

menjelang peringatan Hari Bhayangkara ke 73 Tahun2019, diharapkan Polri senantiasa mendapatkan Rahmat dan Barokah Allah SWT dalam mejalankan Tugas sehari - sehari.
* M. Edwandi

0/Post a Comment/Comments

POLRI PRESISI

KIM Cipedes

TOTAL VISITS :

KIM Cipedes

Rumah Subsidi Rasa Komersil di Sumedang Kota, Hanya 33 Ribu Perhari

KIM Cipedes